Rabu, 25 Mei 2011

Microsoft Security Essentials


Microsoft Security Essentials atau yang lebih dikenal dengan sebutan MSE adalah AntiVirus [AV] GRATIS buatan Microsoft. Walaupun MSE ini masih baru dan terdengar asing bagi sebagian orang tapi kemampuannya dalam mendeteksi virus, spyware dan malware ga bisa dianggap remeh.

Dalam penanganan Virus MSE tidak asal babat abis. Contoh kasus dalam penanganan virus sality dkk [yang menginfeksi file exe] MSE menyediakan fitur repair dan hasil repairnya pun masih dapat kita jalankan kembali.  Fitur otomatis update menjadi andalanya utk slalu memperbarui database virus jadi agan2 yang males update ga perlu lagi khawatir MSE na kadaluarsa.

Jadi wa rekomendasikan Anti Virus ini wat agan2 sekalian yang sering bermasalah dengan "Ternak Virus" maupun untuk upaya pencegahan dari Virus2 yang semakin merajalela.


A. SISTEM MINIMAL YANG DIBUTUHKAN MSE

i. Spesifikasi Minimal :
  1. OS Windows XP SP3, Windows Vista maupun Windows 7 ORIGINAL atau Abal2 tapi kedetek ORI
  2. Prossessor 500 Mhz ato di atasnya
  3. RAM / Memory 256 Mb ato lebih
  4. Koneksi Internet biar bisa update online
  5. Browser IE 6 keatas atau Mozilla Firefox 2.0 keatas


B. PANDUAN INSTALLASI WINDOWS 7

i. Panduan Installasi MSE di Windows Original :
  1. Download Installer MSE
  2. Install MSE dan Update [bisa Update Online maupun pake Offline Installer]
  3. Selesai
ii. Panduan Installasi MSE di Windows Abal2 :
  1. Bikin Windows Abal2 Agan supaya Kedetek Original [Caranya liat dipostingan wa di Bagian Windows masing2]
  2. Download Installer MSE
  3. Install MSE dan Update [bisa Update Online maupun pake Offline Installer]
  4. Selesai


C. INSTALLER & OFFLINE UPDATE MSE

i. Installer MSE

ii. Offline Update MSE




* Special Thanks wat penghuni kaskus.us dan indowebster

1 komentar:

  1. Siap didownload gan. Kalau menurut ane mse adalah yang terbaik.

    BalasHapus